Viral Manchester City Langgar Aturan FFP Selama 10 Tahun.

Manchester City Melanggar Aturan FFP

Olahraga4013 Views

nabirehebat– Liga Inggris secara resmmi mengumumkan bahwa Manchester City telah melakukan pelanggaran Financial Fair Play (FFP) dari setelah dilakukan penyelidikan selama Empat Tahun. Apakah benar Manchester City melanggar FFP?

Pep Guradiola manager Man City (Foto: Getty Images/Oli Scraff)

Manchester City didakwa melakukan pelanggaran financial fair play dan menghadapi lebih dari 100 tuduhan pelanggaran dalam kurun waktu 10 tahun dari tahun 2009 hingga 2018.

Manchester City diduga tidak memberikan laporan keuangan yang jujur terkait pendapatan klub seperti biaya operasional dan nilai kesepakatan dengan sponsor. Selain itu city diduga meremunisasi kontrak pelatih dan kontrak pemain pada tahun 2009 hingga 2010 dan 2015 dan 2016.

Selain melanngar peraturan diatas Manchester City didakwa atas tuduhan lain seperti melakukan pelanggaran Financial Fair Play UEFA pada tahun 2013-104 hingga tahun 2017-2018

Los Blancos Dan Sebutan Lain Bagi Real Madrid

Real Madrid 0-1 Mallorca: Tumbal Gol Bunuh Diri Nacho
Mancester City diduga melakukan pelanggaran FFP -PIXABA

Apabila terbukti melanggar aturan FFP maka Manchester City akan mengahdapi sebuah masalah besar dan diprediksi akan dikurangi poinnya secara signifikan dan tentu saja tidak bisa menjuarai Liga Inggris pada musim ini. Bahkan kemungkinan terburuk yang akan dihadapi City jika terbukti adalah hengkangnya beberapa nama pemain dan managernya.

Pelanggaran aturan Financial Fair Play ini bukan yang pertama sebelumnya klub sepak bola yang berjuluk The Citizens itu pernah melakukan pelanggaran serupa pada tahun 2012 dan 2016 lalu mendapat hukuman dilarang bermain di Liga Champions atau Eropa sebelum cabut oleh Pengadilan Arbitrasi Olahraga (CAS)pada akhir 2020 yang lalu.

Hasil Pertandingan Barcelona Vs Sevilla 3:0
Sejarah El Clasico:Duel Pertaruhan Gengsi Dan Harga Diri Barcelona VS Real Madrid