Ini Dia Penyebab Kekalahan Timnas Indonesia Dari Vietnam Blunder Pelatih Shin Tae-Yong Salah Satunya.

5 penyebab kekalahan indonesia dari Vietnam di Leg ke dua.

Olahraga8296 Views
2.Rapatnya Barisan Pertahanan Vietnam

Rapat serta disiplinnya pertahanan Vietnam tidak diragukan lagi dan patut diapresiasi,pasalnya sejak awal turnamen Tim asuhan Park Hang Seo ini berhasil mencatatkan rekor tidak pernah kebobolan. Hal serupa juga terjadi kala menjamu Timnas Garuda di hadapan pendukungnya sediri.

 
Berita Lain
Mimpi Timnas Indonesia Meraih Trofi AFF Pupus Di Tangan Vietnam Shin Tae-Yong Minta Maaf
Santos Batal Pensiunkan Nomor 10 Untuk Menghormati Jasa Pele
Caci Tarian Perang Warisan Leluhur Dari Manggarai
1.Blunder Pelatih Shin Tae Yong

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong dianggap melakukan blunder karena terlihat seperti mengulangi skema pada awal Leg pertama dengan memainkan formasi 3 4 3 yang terlihat pada pertandingan ini.

Pada laga Leg pertama strategi ini berjalan dengan cukup baik dengan memasang Mark klok dan Rachmat irianto di tengah akan tetapi dengan menggunakan strategi yang awalnya dipakai pada Leg pertama,kemungkinan besar sudah bisa dibaca dengan cepat oleh lawan ditambah Rachmat irianto yang cocok bermain dengan posisi itu justru digantikan oleh Saddil Ramdhani.

Seperti yang kita ketahui Asnawi mengaku kewalahan ketika Saddil meninggalkan ruang kosong dan Timnas indonesia tak punya pemain seperti Rachmat irianto yang dapat dengan cepat kembali menutup ruang kosong yang telah ditinggalkannya.

i