Peraturan Mengenai BBM Bersubsidi Akan Berlaku 5 Hari Lagi

Berita, Ekonomi, Nasional11735 Views

nabireheabat-Pemerintah akan mengeluarkan aturan baru terkait penghapusan BBM Bersubsidi,pertaturan Mengenai BBM Bersubsidi tersebut akan dikeluarkan pada tanggal 1 januari 2023  mendatang. Salah satu poin aturan baru itu terkait penghapusan 3 jenis BBM yang beredar.

MI/Palce Amalo

BBM Bersubsidi yang akan dihapus oleh pemerintah adalah BBM dengan kadar oktan rendah seperti RON 87, RON 88, RON 89. Alasan pemerintah menghapus BBM yang mengandung kadar oktan rendah adalah karena kurang baik bagi mesin kendaraan jika sering digunakan,dan kurang ramah terhadap lingkungan.

Selain merilis aturan baru terkait BBM Bersubsidi di pada 1 januari 2023 mendatang,Pemerintah akan mengeluarkan aturan baru terkait  penjualan solar dan pertalite.

Baca Juga

Aturan baru mengenai penjualan Solar dan Pertalite itu,diharapkan agar penyaluran dan penggunaan BBM Bersubsidi yang tepat sasaran serta tepat guna,disamping itu dengan adanya peraturan baru terkait penjualan Solar dan Pertalite Pemerintah ingin memberikan jaminan pada masyarakat ekonomi rendah agar lebih mudahmendapatkan pasokan BBM Subsidi.

Dalam mewujudkan aturan baru BBM bersubsidi,Kementerian ESDM sedang menunggu revisi Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 191 Tahun 2014 Tentang penyediaan,pendistribusian,dan harga jual BBM eceran.

Aturan baru BBM Bersubsisi itu akan akan rampung pada januari 2023,dan akan langsung diberlakukan,selain itu aturan baru BBM bersubsidi berkaitan dengan aplikasi MyPertamina dimana pembelian solar dan Pertalite akan dilakukan melalui aplikasi milik negara itu.

ANTARA FOTO Muhamad 

Leave a Reply

Your email address will not be published.