Kronologi Bentrokan Maut PT.GNI Morowali Hingga Merenggut Nyawa Pekerja Lokal Dan Asing.

Berita7960 Views

nabirehebatPolisi akhirnya berhasil mengungkap kronologi yang menyebabkan pecahnya Bentrokan maut yang menyebabkan satu pekerja lokal dan satu pekerja asing meregang nyawa,keributan bermula dari sebuah keributan kecil hingga berakhir dengan bentrokan besar di malam hari.

 

Setelah ditelisik lebih dalam,ternyata bentrokan berawal dari Pull Dump Truck pada Sabtu (14/01/23) yang mengakibatkan seorang Pekerja Lokal (WNI) dianiaya oleh seorang Pekerja Asing (WNA). Kemudian pertikaian berlanjut ke smelter dua dengan adanya aksi saling lempar batu anatara pekerja asing dan pekerja lokal. 

Pada saat pertikaian itu terjadi,para pekerja lokal yang tak kuasa membendung emosi lantas membakar satu unit kendaraan roda dua milik warga negara asing (WNA).

Kemudian ketika ofer shift berlangsung di malam hari sekitar Pukul 19.30 WITA para pekerja melakukan aksi mogok kerja dari dari crew Dump Truck sebagai respon atas penganiayaan yang dilakukan Pekerja asing (WNA).

tangkapan layar kerusuhan di PT.GNI/sumber foto:Istimewa Supriadi Maud

Karena masa aksi mogok kerja yang dilakukan WNI itu semkain besar dan meluas,Kapolres Morowali Utara sampai harus turun tangan untuk meredam situasi dan melakukan negosiasi,pada masa yang melakukan mogok kerja. Dari hasil negosiasi tersebut masa yang sedang mogok kerja pun bersedia meninggalkan tempat kerja dengan tertib.

Ketika pukul 20.30 WITA bentrokan kembali terjadi di jalan antara smelter 1 dan 2 terlihat pekrja lokal dan pekerja asing saling beraksi melempar batu lalu Kapolres dan Tim yang masih berada di lokasi berhasil memukul mundur Pekerja WNA dan WNI yang terlibat bentrok tersebut.

Real Madrid VS Barcelona 1-3:Strategi Xavi Tak Ball Sukses Besar

Leave a Reply

Your email address will not be published.