Portugal Bekuk Switzerland 6-1

nabirehebat.com-portugal bekuk Switzerland 6-1 pada laga lanjutan fase gugur 16 besar piala dunia qatar 2022 di Lusail Staium pada rabu (7/12/22) dini hari.pada laga ini Poerugal berhasil menang dengan pesta gol,Portugal menjadi tim terakhir yang berhasil menyegel tiket ke 8 besar piala dunia qatar 2022.

pada laga ini pelatih Portugal Fernando Santos mengambil sebuah keputusan beani dengan menggantikan Cristiano Ronaldo dan digantikan seorang penyerang muda berumur 21 tahun Goncalo Ramos sejak awal babak pertama,keputusan yang diambil Fernando itu berbuah manis,pasalnya Goncalo Ramos yang dipercaya menjadi ujungtombak Portugal berhasil memboyong  3 Gol ke gawang Swiss.

6 gol yang diperoleh Portugal dicetak oleh 4 pemain yang berbeda yakni,Pepe,Raphael Guerreriro,Rafael Leao dan Goncalo Ramos dengan kemenangan besar ini Portugal berhasil mengamankan tiket menuju fase gugur 16 besar.

Rekap Pertandingan

Portugal yang langsung mengambil inisiatif menyerang sejak babak pertama dimulai  mendapat hasil positif,memasuki menit ke 19 babak pertama berjalan Goncalo Ramos membuka keunggulan bagi portugal melalui sepakan terukur yang tepat mengarah ke pojok atas gawang swiss yang gagal di halau kiper Yann Sommer,skor berubah mnjadi 1-0 untuk keunggulan Portugal.

10 menit berselang Swiss nyaris menyamakan kedudukan,Xherden Shaqiri yang mengeksekusi tendangan bebas mengarahkan boa tepat ke gawang namun Diogo Costa  kiper utama Portugal itu berhasil menepis bola hasil sepakan Shaqiri.

portugal berhasil menggandakan keunggulan 3 menit berselang pasca ancaman Shaqiri ke Gawang Portugal kali ini  giliran Pepe yang menjebol gawang Yann Sommer,gol ini berawal dari sepakan pojok yang disambut Pepe dengan sebuah tandukan yang tepat mengarah ke gawang Swiss,pemain veteran ini pun berhasil memperlebar skor menyadi 2-0 untuk keunggulan Portugal.

setelah berhasil unggul atas swiss,portugal terus melakukan strategi menyerang tnpa kendor sedangkan swiss yang tertinggal skor hanya bermain pasif dan mengandalkan serangan balik namun skor 2-0 tetap bertahan hingga babak pertama usai.

Memasuki babk kedua,Pepe dan kawan kawan berhasil menekan pertahanan Swiss dengan strategi menyerang,enam menit setelah kick off babak kedua dimulai,portugal berhasil mencetak gol ketiga  kali ini Goncalo Ramos kembali mencetakkan namanya di papan skor,Ramos berhasil memanfaatkan umpan tarik Diego Dalot lalu sontak menjebloskan si kulit bundar ke gawang Yann Sommer gooolll Portugal berhasil mengungguli Swiss dengan skor 3-0.

baca juga:
Argentina Digonceng Messi ke Babak Perempat Final Piala Dunia
Fakta Menarik Bola Piala Dunia 2022 Yang Berasal Dari Indonesia

Portugal yang sudah diatas angin terus medominasi pertandingan,sedangkan Swiss yang sudah ketinggal poin yang lumayan jauh mengandalkan serangan balik yang kurang berbahaya.memasuki menit ke-55 Selecao Das Quinas kenbali memperlubar keunggulan,kali ini Raphael Guerreiro yang berhasil menyumbangkan sebuah gol bagi Timnasnya sekalius memperlebar keunggulan menjadi 4-0.Swiss yang sudah ketinngalan skor berhasil memperkecil ketinggalan pada menit ke-58,tepatnya 3 menit berselang gol hiburan Swiss ini tercipta melalui Manuel Akanji setelah terjadi kemelut selepas sepak pojok.

pada laga kali ini Ramos menuai banyak pujjian berkat hattrick yang dicetaknya karena merupakan hat trick pertama selama piala dunia 20222 digulir sedangkan hat trick pemain berusia 21 tahun itu tercipta pada menity ke-67 tepat 8 menit setelah Swiss mencetak gol balasan.pelatih Fernando Santos memasukkan Cristiano Ronalo pada menit ke-74 menggantikan Goncalo Ramos,pria berusia 37 tahun itu sempat menjebol gawang Swiss namun sayang wasit menganulir Gol tersebut karena offside.

memasuki masa injury time Rafael Leao kembali memperlebar skor untuk melengkapi kemenangan Portugal menjadi 6-1 pada laga ini.anak asuh Fernando Santos pun berhasil membawa Portugal Bekuk Switzerland 6-1.

Leave a Reply

Your email address will not be published.