Sejarah Vespa Si Skuter Klasik dari Italia

nabirehebat– Siapa yang tak kenal Vespa si skutik klasik yang berasal dari Italia ini berhasil memikat hati para bikers di indonesia meski usianya sudah tak muda lagi.

Vespa pernah menjadi motor tercepat di Indonesia foto: Vespa

Sejarah Vespa

Kejayaan Vespa berawal dari Tahun 1884 saat Rinaldo Piaggio mengambil alih bisnis ayahnya menjadi bisnis transportasi di wilayah Sestri Ponente Italia. pada saat itu Piaggio berhasap suatu saat perusahaannya Piaggio & Co bisa menciptakan kendaraan Laut,Darat dan Udara serta dipakai diseluruh penjuru Dunia.

Melebar Ke Sektor Perkretaapian Dan Pesawat Tempur 

Semua bermuala pada abad ke-20,Vespa yang kala itu sibuk memasok furnitur bagi kapal mewah di Italia dan Negara asing sedikit membuka pandangan Piaggio yang melihat bahwa sektor ini hanya menawarkan pertumbuhan yang lambat bagi perusahaannya. lalu dirinya memutuskan untuk memperluas usahanya ke sektor perkreta apian dalam membangun dan memperbaiki Gerbong.

Pada Tahun 1915 saat pristiwa Perang Dudian pertama melatus Piaggio melirik Dunia penerbangan dengan memperbaiki dan membangun pesawat ambfibi kemudian Piaggio mengakuisisi sebuah perusahaan penerbangan yang berbasis di Pisa pada Tahun 1917.

Pada saat itu Piaggio berhasil membangun pesawat tempur yang bernama monoplane P2 dan kemudian evolusi P7 selanjutnya,Pesawat ambfibi balap Piaggio dan P108 yang ditenagai 4 mesin yang menjadi pesawat besar buatan italia sebelum Perang Dunia Kedua berakhir. 

Piaggio Membuat Skutik Vespa 

Pada Tahun 1944 menjelang perang Dunia kedua berakhir Perusahaan Piaggio dilanjutkan oleh anak Rinaldo yakni Enrico Piaggio.

Dari sisa sisa onderdil pabrik pesawat tempur buatan ayahnya,Enrico Piaggio kemudian memulai mendapatkan ide untuk membuat sebuah kendaraan skuter.

Ide Awal Pembuatan Vespa

Enrico yang kala itu membangun kemabali pabriknya di Pisa dan Pontedera mengambil sebuah keputusan berani dengan beralih ke perusahaan sepeda motor dari perusahaan pesawat.

Pada saat itu ide Enrico mendapatkan ide dari sebuah sepeda motor kecil milik militer Amerika serikat yang pada saat itu dijatuhkan melalui parasut untuk melwan pasukan Jerman di Milan dan Turin. Maka dari itu Enrico Piaggio meminta perancangnya untuk menciptakan sebuah sepeda motor yang mirip seperti itu.

Vespa Yang Berarti Tawon

Singkat cerita setelah sepeda motor yang diminta Enrico berhasil di ciptakan tibalah saatnya memberi nama. Pada saat pemilihan nama Enrico memperhatikan bentuk body yang khas dan mendengarkan dengungan mesin lalu dengan spontan berkata ini mengingatkan ku pada Una Vespa (Seekor Lebah). Ya begitulah sejarah lahirnya di Lebah (Vespa) skutik legendaris asal Italia.

Leave a Reply

Your email address will not be published.