Babak Kedua
Kembali dari ruang ganti Liverpool langsung menggandakan keunggulan pada menit ke-47 yang berawal dari umpan Silang Harvey Elliot pada Darwin Nunez yang berada di dalam kotak Penalti dan akhirnya dituntaskan pemain bernomor 27 itu dengan sebuah tandukan.
Liverpool yang mendominasi jalnnya pertandingan kembali menjebol gawang Manchester United 3 menit berselang setelah Gol kedua,tercipta kali ini C. Gakpo yang kembali mencetakkan namnya di papan Skor setelah mendapatkan umpan terobosan Mohamed Salah dari dalam kotak penalti yang kemudian diakhiri dengan sebuah Gol indah.
GOOOLLL Mohamed Salah berhasil menambah keunggulan Liverpool pada menut ke-66 setelah melepaskan sebuah tembakan keras yang gagal dihalau oleh kipper Manchester United 4-0 untuk keunggulan Liverpool.
Manchester United yang kewalahan menghadapi serangan Liverpool yang datang bertubi tubi kembali kebobolan pada menit 75 setelah Darwin Nunez berhasil menjebol gawang Setan Merah melalui tandukan setelah mendapat umpan Jordan Henderson dari luar kotak penalti.
Tak sampai disitu Mohamed Salah kembali mencatatkan namanya di papan skor setelah berhasil mencetak menggandakan skornya pada menit ke-83 setelah memanfaatkan kemelut di depan gawang De Gea GOOOLLLL 6-0 Liverpoll kian menggila.
GOOOOLLLLL!!!!!!! Roberto Firminho melengkapi kemenangan 7-0 tanpa balas Liverpoll pada masa injury Time (88′) dengan melepaskan sebuah tembakan mendatar yang berawal dari umpan Mohamed Salah.